Yth Mitra Kerja KPPN Barabai
Dalam rangka penyusunan Laporan Keuangan Kementerian Keuangan Negara/Lembaga tahun 2018 dengan ini disampaikan sebagai berikut
1. Kementerian Keuangan telah menyelesaikan pengembangan Aplikasi SAIBA versi 5.0 untuk digunakan dalam pencatatan dan pelaporan transaksi keuangan tahun 2018. Update Aplikasi dimaksud dapat diunduh pada website resmi Ditjen Perbendaharaan
2. Pada Aplikasi dan Referensi SAIBA versi 5.0 dimaksud belum mengakomodasi transaksi dengan kode akun 511529 (Belanja Tunjangan Tenaga Pendidik dan Tenaga Penyuluh Lainnya Non PNS)
3. Hingga saat ini transaksi dengan akun 511529( tersebut baru terjadi di satker lingkup Kementerian Agama (BA025)
4. Berdasarkan hal tersebut untuk mendukung penggunaan Aplikasi SAIBA versi 5.0 satker lingkup kementerian Agama dapat menggunakan Referensi SAIBA 5.0.1 tanggal 7 Mei 2018 yang dapat diunduh pada link tinyurl.com/updateref501 atau bit.ly/aplikasisatker
Demikian atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan terima kasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar